Logo Header
Culinary

Culinary

Home /
Culinary
MENIKMATI SAJIAN SATE DAN SOP DOMBA
MENIKMATI SAJIAN SATE DAN SOP DOMBA
Sate kambing sudah sering kita jumpai di seantero pelosok Jakarta. Tapi yang menyajikan khas Sate Domba boleh dibilang jarang di Jakarta. Padahal daging domba memiliki nilai gizi yang lebih baik daripada daging kambing per 100 gramnya.
TETIBA NGIDAM ULI PANGGANG
TETIBA NGIDAM ULI PANGGANG
Akhirnya, kesampaian juga saya makan uli panggang. Walau aslinya ingin yang dibakar. Entah mengapa sudah beberapa hari saya ngidam uli bakar. Ini berawal dari seorang kolega yang membawakan uli bakar ke kantor.
MENIKMATI PREMIUM INDONESIAN SEAFOOD DI BATIK KURING
MENIKMATI PREMIUM INDONESIAN SEAFOOD DI BATIK KURING
Jika anda penggemar masakan seafood bercitarasa tinggi, datanglah ke RM Batik Kuring, di bilangan SCBD, Jakarta. Dahulu resto ini bernama Sari Kuring.
SOPHIE AUTHENTIQUE
SOPHIE AUTHENTIQUE
Saya merupakan penggemar masakan olahan tepung terigu. Sebelum menjejak kaki di kantor pada pagi hari di daerah Kebayoran Baru, beberapa kali sarapan, bahkan kadang brunch, bila terlalu siang untuk mampir di Sophie Authentique. Resto yang menghadirkan menu masakan rumahan khas Prancis dan juga tersedia homemade bakery.
NASI GORENG KAMBING KEBON SIRIH
NASI GORENG KAMBING KEBON SIRIH
Jika anda penggemar #nasigoreng, khususnya #nasigorengkambing, tentu sudah tak asing dengan #NasiGorengKambingKebonSirih. Kuliner ini melegenda sejak puluhan tahun.